Ads

Selamat Hari Raya Idul Adha ;-)

Dua hari raya yang resmi bagi umat Islam adalah hari raya Idul Fitri, dan hari raya Idul Adha.

Dan hari ini, alhamdulillah kita masih diberi kesempatan untuk merayakan hari raya ini. Sebagian bilang Idul Adha itu hari raya kecil, bagi elmuha sih... ya ga gitu juga..

Cuma Idul Adha dan Idul Fitri itu jelas beda asal usulnya, dan beda juga cara merayakannya. Kalau di Idul Fitri kita maaf-maafan, di Idul Adha ini kita motong sapi/kambing bareng-bareng, lalu makan bersama.

Tepat satu tahun lalu (hijriyah), saya pernah menulis tentang Idul Adha di sini; http://nanangnurmuhammad.blogspot.co.id/2014/10/idul-adha-perayaan-sarana-pendekatan.html

So... yeah.. Idul Adha ini bisa kita gunakan untuk intropeksi diri, seberapa kuat iman kita pada Allah. Seberapa "willing" kita mengorbankan sesuatu karena Allah, dst.

Semoga semua ummat Islam di dunia ini dapat mengambil manfaat sebanyak-banyaknya dari hari raya Idul Adha tahun ini, aamiin.

Selamat merayakan hari raya Idul Adha :)






Mohon share jika dan hanya jika info ini bermanfaat atau menginspirasi :)

9 Responses to "Selamat Hari Raya Idul Adha ;-)"

  1. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  2. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  3. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  4. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  5. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  6. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  7. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  8. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  9. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete

ads bawah